Tips Karya Foto laku dan di minati banyak orang: EyeEm Market Pictures - Berbagi Info

Tips Karya Foto laku dan di minati banyak orang: EyeEm Market Pictures

berbag1info.blogspot.com


Dalam dunia fotografer mengabadikan suatu objek itu dengan jepretan foto adalah suatu hal yang berharga, bahkan jika objek yang dihasilkan memiliki nilai harga yang sangat tinggi. Maka dari itu seorang fotografer sangat dituntut memiliki kualitas dan skill dalam bidangnya, untuk memenuhi itu hasil yang dibutuhkan memiliki kriteria contohnya yaitu seni visual yang terdapat dalam karya yang dihasilkan. Nah di artikel ini Berbagi Info akan membagikan Tips Karya Foto laku dan di minati banyak orang

Oh ya, sebelumnya tidak ada pengecualian bagi kamu yg hanya seorang fotografer pemula atau bahkan tidak memiliki kamera canggih sama sekalipun tetap bisa mengikuti dari Tips Karya Foto laku dan di minati banyak orang. Dengan bermodal kan kamera HP aja kamu tetap punya potensial Foto kamu laku dan diminati banyak orang. 



Untuk itu di artikel ini Berbagi Info akan mengenalkan kepada kamu bahwa ada sebuah situs yang bertujuan untuk memberikan hak istimewa pada seorang fotografer, dimana dalam setiap karya foto berkualitas yang dihasilkan memiliki nilai harga cukup tinggi. 



Anggaran yang ditawarkan pun terbilang Wow, karena nilai dalam setiap foto itu ada potensi mencapai ratusan dolar. Untuk itu hasilkan lah karya unik dan menarik serta tentunya foto itu asli milik kamu sendiri, karena sistem di situs ini akan mengetahui keaslian foto tersebut. 

Nah situs yang Berbagi Info maksud adalah EyeEm.com , situs ini berperan untuk membantu menawarkan karya foto membernya kepada orang lain dan tentunya foto yang di ambil memiliki nilai visual yang baik. Bahkan EyeEm sendiri juga sering mengadakan kompetisi pada membernya agar berlomba untuk menghasilkan karya Fotografer yang Epic dengan anggaran mencapai 1000$.

EyeEm sendiri mencakup secara global,yang otomatis pesaing-pesaing yang kamu hadapi sangat bermacam dari skill dan keterampilan mereka miliki. Yang kamu perlukan untuk memenuhi kriteria dan mengalahkan mereka adalah sisi keunikan dalam hasil karya foto kamu, konsep yang di buat tentunya juga berbeda atau bahkan tidak terpikirkan dan dimiliki orang lain. 

Di EyeEm ini hal yang kamu lakukan hanya memposting hasil karya jepretan yang kamu miliki dan biarkan situs tersebut memasarkan foto-foto yang sudah dibagikan di situs ini. 



#EyeEm
#MarketPictures
#Tips

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel